PENERAPAN KONSEP ARSITEKTUR KONTEMPORER PADA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN BIDANG SENI PERTUNJUKAN DI KOTA BARU PARAHYANGAN

Authors

  • Kurnia Ramadhan
  • Erwin Yuniar Rahadian
  • Noveryna Dwika Reztrie

Keywords:

Arsitektur Kontemporer, Kota Baru Parahyangan, Sekolah Menegah Kejuruan, Sekolah Seni

Abstract

ABSTRAK
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) adalah satuan tingkat pendidikan menengah untuk mempersiapkan peserta didik untuk bekerja pada bidang tertentu. SMK adalah suatu pendidikan menengah dan jalur pendidikan formal dari sistem satuan pendidikan di Indonesia (Irwanto, 2015). Dengan Minimnya SMK yang memiliki jurusan kesenian di kawasan Kota Bandung maupun di Kab.Bandung Barat, maka Kota Baru Arts Vocational High School dapat menjadi solusi bagi para siswa lulusan SMP/Mts yang memiliki minat terhadap SenioPertunjukan, seperti Seni Tari, Seni Musik, Seni Teater, dan seni broadcasting. Tujuan umum dari perancangan Sekolah Menengah Kejuruan Bidang Kesenian Pertunjukan di Kota Baru Parahyangan ini yaitu membangun sebuah bangunan pendidikan yang nyaman dan efektif, serta dapat memberikan kebutuhan belajar yang sesuai dengan jurusan yang akan ada. Tema dan Konsep yang akan di terapkan pada bangunan SMK ini yaitu Arsitektur Kontemporer dengan prinsip dinamis. Konsep ini menawarkan bangunan dengan gaya modern yang kekinian, tapi dalam desainskerap dibedakan. Konsep Arsitektur Kontemporer dengan prinsip dinamis yang di terapkan pada bangunan Kota Baru Arts Vocational Highchool terdapat pada bangunan 1, untuk prinsip dinamis diterapkan pada fasad bangunan 3 dan amfiteater, penggunaan prinsip dinamis juga terdapat pada penataan ruang dalam dan pada tatanan ruang luarnya.
Kata kunci: Arsitektur Kontemporer, Kota Baru Parahyangan, Sekolah Menegah Kejuruan, Sekolah Seni.

ABSTRACT
VocationalkHighhSchool (SMK) is a unit of secondary education level to prepare learners to work in a particular field. SMK is a  secondary education and formal education pathway of the education unit system in Indonesia (Irwanto, 2015) . With the lack of vocational schools that have art majors in the Bandung City area and in West Bandung Regency, Kota Baru Arts Vocational High School can be a solution for students who graduate from SMP/Mts who have an interest in Performing Arts, such as Dance, Music, Theater Arts, and broadcasting arts. The general purpose of designing the Vocational High School for Performing Arts in Kota Baru Parahyangan is to build an educational building that is comfortable and effective, and can provide learning needs that are in accordance with the existing majors. The theme and concept that will be applied to this SMK building is Contemporary Architecture with dynamic principles. This concept offers buildings with a contemporary modern style, but in design is often distinguished. The concept of Contemporary Architecture with dynamic principles applied to the building of Kota Baru Arts Vocational Highchool is found in building 1, for dynamic principles applied to the facades of building 3 and amphitheaters, the use of dynamic principles is also found in the arrangement of the inner space and in the order of the outer space.
Keywords: Contemporary Architecture, Kota Baru Parahyangan, High Vocational School, Arts School.

References

Irwanto, “Liank andMMatch Pendidikan Kejuruan Dengan Dunia Usaha Dan Industri Di Indonesia”, JurnalllInovasiisPenelitian, Vol.2, No.2, Juli 2021.

A.M. Adelvin, N.A. Mayar, W. Yosafat, “Penerapan Prinsip Arsitektur Kontemporer Dalam Perancangan Ruang Kreatif Di Surakarta”, Jurnal SENTHONG, 2019

D. Husna, “Penerapan ArsitekturKKontemporer Pada Sekolah Model Dan Mode Muslim Dian Pelangi”, Jurnal Arsitektur PURWARUPA, Vol.2, No.2, September 2018

Schirmbeck,E., “Gagasan,sBentuk, dan Arsitektur. Prinsip – Prinsip PerancanganggDalam Arsitektur Kontemporer”, Bandung : Intermata, 1988

L. Hilberseimer, “Contemporarty2Architects 2”, Chicago : Chicago, P.Theobald., 1964

Downloads

Published

2023-02-28

Issue

Section

2023 Arsitektur