PERANCANGAN IDENTITAS VISUAL DAN PENGAPLIKASIAN PADA MEDIA SOSIAL UNTUK MEMPERKENALKAN PULO GEULIS SEBAGAI KAMPUNG KREATIF ETNIK

Authors

  • RIZAL IKHSAN PRATAMA Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.
  • AGUS RAHMAT MULYANA Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.
  • RAMLAN Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.

Keywords:

Pulo Geulis, History, ,Tolerance, Tourism Village, Visual Identity

Abstract

Kampung Pulo Geulis encapsulates cultural values that have been ingrained over time, and its local inhabitants have embraced an attitude of tolerance that thrives amidst religious diversity. This attribute positions Kampung Pulo Geulis with the potential to evolve into a captivating tourist destination within Bogor City. Nonetheless, Kampung Pulo Geulis still grapples with certain limitations, such as insufficient facilities and infrastructure. Furthermore, the scarcity of comprehensive promotional platforms spotlighting the cultural uniqueness of Kampung Pulo Geulis has resulted in its limited recognition as an alluring tourist spot. Hence, it becomes imperative to introduce Kampung Pulo Geulis comprehensively to unlock its full potential as a tourist village. This can be achieved by crafting visual identities and disseminating them through social media platforms. Employing the Design Thinking approach and the Laswell Communication Modell.
Keywords: Pulo Geulis, History, Tourism Village, Visual Identity, Tolerance

Abstrak
Kampung Pulo Geulis mewarnai nilai-nilai corak budaya yang sudah lama melekat di dalamnya dan masyarakat asli daerah tersebut sudah menerapkan sikap toleransi yang hidup dengan perbedaan agama, sehingga Kampung Pulo Geulis memiliki potensi untuk menjadi kampung wisata yang menarik di Kota Bogor. Namun, Kampung Pulo Geulis dirasa masih memiliki beberapa kekurangan. Seperti keterbatasan sarana dan prasarana. Kurang maksimalnya media informasi mengenai keunikan wisata budaya yang ada di Kampung Pulo Geulis juga menyebabkan kurang dikenalnya Pulo Geulis sebagai kampung wisata yang menarik. Maka dari itu memperkenalkan Kampung Pulo Geulis dirasa perlu untuk memaksimalkan potensi yang dimiliki Pulo Geulis sebagai kampung wisata, melalui perancangan identitas visual dan pengaplikasian pada media sosial sebagai media informasi. Perancangan ini menggunakan metode Design Thinking dan Model Komunikasi Laswell.
Kata kunci: Pulo Geulis, Sejarah, Kampung wisata, Identitas Visual, Toleransi

References

Danu Fauzan Hilmi. (2018). TOLERANSI DALAM KEMAJEMUKAN AGAMA (Studi Deskriptif di Kampung Pulo Geulis Kota Bogor). Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah.

Desk Jabar. "Di Kota Bogor ada Pulau, Destinasi Wisata Alam, Budaya dan Pluralisme, Dekat Istana Bogor Instagramable" https://deskjabar.pikiran-rakyat.com/ . Diakses pada 2 Maret 2023. https://deskjabar.pikiran-rakyat.com/jabar/pr-1136103881/di-kota-bogor-ada-pulau-destinasi-wisata-alam-budaya-dan-pluralisme-dekat-istana-bogor-instagramable.

Dr. Desy Safitri, M.Si dan Shahibah Yuliani, S.Sos., M.Pd. (2023). TOLERANSI DALAM KEMAJEMUKAN AGAMA (Studi Deskriptif di Kampung Pulo Geulis Kota Bogor). Jakarta: Universitas Negeri Jakarta.

Kompas. "Upaya Pemberdayaan Kampung Pulo Geulis" https://www.kompas.id/ . Diakses pada 5 Maret 2023. https://www.kompas.id/baca/metro/2021/11/23/upaya-pemberdayaan-kampung-pulo-geulis?status=sukses_login&status_login=login.

Koentjaraningrat. (1993). Metode-Metode Penelitian Masyarakat Edisi Ketiga. Jakarta: Gramedia.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Tribun News Bogor. "Jelajah Pulo Geulis, Kampung Unik di Tengah Sungai Ciliwung Kota Bogor" https://tribunnewsbogorwiki.tribunnews.com/. Diakses Pada 20 Februari 2023. https://tribunnewsbogorwiki.tribunnews.com/2020/07/24/jelajah-pulo-geulis-kampung-unik-di-tengah-sungai-ciliwung-kota-bogor?page=all.

Downloads

Published

2023-08-28

Issue

Section

2023 Desain Komunikasi Visual