PERANCANGAN BRANDING WISATA STREET FOOD LENGKONG KECIL KOTA BANDUNG

Authors

  • RYAN MAULANA Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.
  • INKO SAKTI DEWANTO Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.
  • WIWI ISNAINI Program Studi Desain Komunikasi Visual , Institut Teknologi Nasional Bandung.

Keywords:

Lengkong Kecil, Culinary Tourism, Street food, Branding

Abstract

Street Food Lengkong Kecil is one of the culinary tourism centers in the city of Bandung that provides a variety of food and drinks ranging from traditional to international and operates every day from evening to night. So that Lengkong Kecil Street Food has the potential to be an interesting and affordable culinary tour. However, Street food Lengkong Kecil has several drawbacks, one of which is that the current visual identity does not represent the location and content on social media does not fully elevate Lengkong Kecil's potential. Therefore, designing branding that includes visual identity and social media content according to the needs of the audience is expected to maximize the potential of Lengkong Kecil Street Food. This design uses the design thinking method and the AISAS communication method.
Keywords: Lengkong Kecil, Culinary Tourism, Street food, Branding

ABSTRAK
Street Food Lengkong Kecil merupakan salah satu pusat wisata kuliner di Kota Bandung yang menyediakan beragam makanan dan minuman mulai dari tradisional hingga internasional yang beroperasi setiap hari dari sore hingga malam. Sehingga Street Food Lengkong Kecil memiliki potensi sebagai wisata kuliner yang menarik dan juga terjangkau. Namun Street food Lengkong Kecil memiliki beberapa kekurangan salah satunya yaitu identitas visual yang yang ada saat ini tidak mewakili lokasi dan konten di sosial media kurang mengangkat potensi yang dimiliki Lengkong Kecil. Maka dari itu merancang branding yang meliputi identitas visual dan konten sosial media sesuai kebutuhan audiens diharapkan bisa memaksimalkan potensi yang dimiliki Street Food Lengkong Kecil. Perancangan ini menggunakan metode Design Thinking dan metode komunikasi AISAS.
Kata kunci: Lengkong Kecil, Wisata Kuliner, Street food, Branding

References

Darwin, Y. (2019). Pengaruh Destination Image Dan Destination Branding Terhadap Minat Berkunjung Ke Wisata Bahari Jawa Timur.

Elen, L. (2014). Graphic Design Thinking: Beyond Brainstorming.

Michael, L. (2018). The design thingking Toolbox.

Laurence King Publishing. (2016). Creating a Brand Identity.

Khoirul Fajri. (2022). PENGEMBANGAN KULINER TRADISIONAL LENGKONG KECIL SEBAGAI DAYA TARIK WISATA KOTA BANDUNG.

iwan Setiawan. (2020). PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE APLIKASI KABITA UNTUK Menginformasikan Kuliner Street Food Lengkong Kecil Bandung.

Inad Wasa Nugrogo. (2020). Pengaruh Experiential Value dan Place Food Image Terhadap Behavioral Intention Wisata Kuliner Bandung

Neutron LLC. (2003). The Brand Gap

Downloads

Published

2023-08-28

Issue

Section

2023 Desain Komunikasi Visual