EVALUASI SISTEM PROTEKSI PETIR INTERNAL PADA BANGUNAN GEDUNG WISMA BARITO PASIFIK

Penulis

  • AHMAD AFIF Institut Teknologi Nasional Bandung

Kata Kunci:

Arrester, electric, lightning, protection system, Wisma Barito pasifik

Abstrak

ABSTRAK
Petir merupakan suatu fenomena alam yang terjadi karena perpindahan muatan listrik di atmosfer dalam jumlah besar Petir bagi masyarakat modern menjadi kendala yang serius karena kemampuannya untuk merusak infrastruktur yang membutuhkan jaringan tenaga listrik.Tegangan lebih yang menjadi ancaman bagi peralatan-peralatan elektronik bukanlah karena tegangan lebih akibat sambaran petir langsung tetapi disebabkan tegangan lebih yang masuk ke sistem karena proses tidak lansung. ntuk sambaran petir tidak lansung dibutuhkan sistem proteksi petir internal. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini menganalisis sistem proteksi petir internal pada bangunan terhadap standard. Hasil penelitian ini adalah diperoleh kelayakan sistem proteksi petir internal gedung di mana shielding, bonding dan pemasangan arrester di bandingkan dengan standar IEC 62305, arrester yang terpasang dibandingkan dengan hasil perhitungan dengan nilai 22 kV didapatkan nilai kebutuhan proteksi petir R dengan angka 19 di mana bangunan sangat perlu sistem proteksi.


ABSTRACT
Lightning is a natural phenomenon that occurs due to the transfer of electric charge in the atmosphere in large quantities. Lightning for modern society is a serious obstacle because of its ability to damage infrastructure that requires an electric power grid. a direct lightning strike but is caused by an overvoltage that enters the system due to an indirect process. For indirect lightning strikes, an internal lightning protection system is required. Based on this, this study analyzes the internal lightning protection system in the building against the standard. The results of this study are the feasibility of the building's internal lightning protection system where shielding, bonding and installation of arresters are compared with the IEC 62305 standard, the installed arresters are compared with the calculation results with a value of 22 kV, the value of lightning protection needs R is obtained with the number 19 where the building is very need protection system

Diterbitkan

2023-02-23