ANALISIS FLUKTUASI AIR PRODUKSI PDAM TIRTAWENING KOTA BANDUNG WILAYAH DISTRIBUSI BANDUNG TIMUR

Authors

  • Ario Jati Al Fauzan Institut Teknologi Nasional Bandung
  • Fransiska Yustiana Institut Teknologi Nasional Bandung

Keywords:

Fluctuation of production water, PDAM Tirtawening, Production discharge, Pipe leakage, Fluktuasi air produksi, Debit produksi, Kebocoran pipa

Abstract

Pengunaan air bersih pasti akan selalu berfluktuasi berdasarkan musim , setiap minggu bahkan setiap jam pada satu harinya dikarenakan adanya perbedaan karakteristik penggunaan air dan penduduk dari masing masing wilayah tersebut. Fluktuasi pengguaan air adalah keadaan tidak seimbang dari penggunaan air oleh konsumen pada suatu wilayah, pada kondisi penggunaan air bisa mencapai maksimum tetapi disaat tertentu dan sebaliknya dapat mencapai kondisi minimum, dimana kondisi ini bergantung dari jenis kegiatan atau aktivitas masyarakat pada wilayah tersebut. PDAM Tirtawening adalah PDAM yang terletak di kota bandung, PDAM Tirtawening memanfaatkan sumber air yang berasal dari mata air, air permukaan dan air tanah. PDAM Tirtawening mendistribusikan air pada 3 wilayah di kota Bandung yaitu Bandung timur, Bandung utara dan Bandung barat, tercatat pada akhir taun 2021 terdapat sebanyak 175.062. Pada penelitian ini, akan dilakukan perhitungan fluktuasi air produksi PDAM Tirtawening dengan memperhitungkan fluktuasi debit produksi, kebocoran, dan kebutuhan.

 

The use of clean water will always fluctuate based on the season, every week and even every hour in one day due to differences in the characteristics of water use and the population of each region. Fluctuations in water use are an unbalanced state of water use by consumers in an area, under conditions that water use can reach a maximum but at a certain time and vice versa it can reach a minimum condition, where this condition depends on the type of activity or community activity in the area. PDAM Tirtawening is a PDAM located in the city of Bandung, PDAM Tirtawening utilizes water sources from springs, surface water and ground water. PDAM Tirtawening distributes water in 3 areas in the city of Bandung, namely East Bandung, North Bandung and West Bandung, recorded at the end of 2021 as many as 175,062. In this study, the calculation of fluctuations in water produced by PDAM Tirtawening will be carried out by taking into account fluctuations in production discharge, leakage, and demand.

Downloads

Published

2022-12-12

Issue

Section

Prosiding FTSP Series 4