Analisis Kapasitas Tiang Bor pada Tanah Aluvial di Kabupaten Bandung

Authors

  • FERDI DEVIANSYAH
  • Yuki Achmad Yakin

Keywords:

Kajian Kapasitas Daya Dukung Aksial dan Lateral Tiang Bor pada Tanah Lunak di Bojongsoang

Abstract

Pada salah satu perumahan di Bojongsoang terdapat 2 cluster yang di pisahkan oleh danau, untuk menghubungkan 2 cluster tersebut dipelukan jembatan. Dikarenakan pada penyelidikan tanah yang dilakukan didapatkan tanah keras yang cukup dalam, maka dibutuhkan pondasi yang dapat meneruskan beban struktur atas ke dalam lapisan tanah keras yang cukup dalam salah satunya adalah Bored pile. Dengan adanya Bored Pile maka jembatan akan lebih kuat, stabil, dan dapat meminimalkan penurunan dan kerusakan konstruksi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kapasitas daya dukung pondasi bored pile diameter 0,85 m dengan menggunakan program ENSOFT Shaft, Lpile, Group Pile, dan Plaxis 3D. Serta membandingkan kapasitas daya dukung aksial, lateral, dan momen yang terjadi pada tiang pondasi. Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa fondasi yang berdiri pada tanah lunak di Bojongsoang sudah aman, karena ratio perbandingan daya dukung dan reaksi yang terjadi pada fondasi
sudah > 1.

Downloads

Published

2023-12-04

Issue

Section

Prosiding FTSP Series 6