Sistem Perusahaan dan Usulan Perbaikan Kualitas Alat Uji Menggunakan Metode Six Sigma di PT. Pakar Biomedika Indonesia
Kata Kunci:
Alat-Alat Kesehatan, Alat Uji, Six SigmaAbstrak
PT. Pakar Biomedika Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi dan distribusi alat-alat kesehatan. Alat uji yang diproduksi sebanyak 22 alat uji dimana penelitian berfokus pada alat uji Hepatitis BsAg yang memiliki cacat pada UC pada saat produksi.
Metode yang digunakan adalah metode six sigma yang untuk melakukan pengendalian dan peningkatan kualitas dengan menganalisa cacat menggunakan DMAIC. Hasil penelitian ini menyimpulkan harus kembali diadakan pelatihan operator, melakukan pemilihan pemasok,
melakukan maintenance, dan melakukan kalibrasi ulang pada mesin yang ada.
Unduhan
Diterbitkan
2023-02-23
Cara Mengutip
GANDARA, G., & TJAJA, A. I. S. (2023). Sistem Perusahaan dan Usulan Perbaikan Kualitas Alat Uji Menggunakan Metode Six Sigma di PT. Pakar Biomedika Indonesia. E-Proceeding FTI, 1(2). Diambil dari https://eproceeding.itenas.ac.id/index.php/fti/article/view/1685
Terbitan
Bagian
Articles